Pedal Impulse Sealer[29 Aug. 2008, 6:30:09]
Keterangan
Pedal Impulse Sealer adalah alat pengemasan/packing yang dapat digunakan untuk seal / merekatkan dua lapisan plastik yang terbuka menjadi tertutup rapat. Dengan alat ini, kualitas produk dapat dipertahankan dan aman dari resiko rusak karena benturan.